Protected by Copyscape Duplicate Content Software
Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai segala bentuk kreasi setiap orang. Harap cantumkan sumber untuk menghindari plagiarisme

[UEFA Europe League] 2nd Leg : FK Rabotnicki vs SS Lazio

Minggu, 28 Agustus 2011 0 comments

Fase Play-offs leg kedua dimana Lazio bertandang ke kandang Rabotnicki dalam lanjutan kompetisi UEFA Europe League 2011/2012. Lazio yang telah mengantongi bekal 6 gol agregat di leg pertama turun dengan sejumlah pemain lapis kedua. Reja menurunkan duet striker Rocchi - Kozak di lini depan. Il Capitano Rocchi membawa Lazio unggul dengan mencetak 2 gol ke gawang lawan. Raihan gol ini membuat Rocchi tinggal mencetak 1 gol lagi untuk mencapai raihan golnya yang ke-100 bersama I Biancoceleste.


Lulic - Rabotnicki vs Lazio

 

FK RABOTNICKI VS SS LAZIO : (0) 1 - 3 (6)

Lazio (4-4-2):
Bizzarri; Scaloni, Dias, Diakitè, Zauri; Lulic, Cana, Matuzalem, Mauri; Rocchi, Kozak.

Cadangan : Marchetti, Biava, Zampa, Crescenzi, Hernanes, Ledesma, Ceccarelli

Alenatore : E. Reja


FK Rabotnicki (4-4-2): 
Dimitrievski; Todorovski, Kumbev, Bogdanovic, Lazarevski; Muarem, Velkoski, vujcic, Micevski; Petkovski, Manevski

Allenatore : Goran Petreski. 


Tommaso Rocchi - Rabotnicki vs Lazio : 1 - 3


Pencetak Gol : 39'  Lazarevski (R);  23', 77'  Rocchi, 74'  Hernanes (L)


Man of the match : Tommaso Rocchi (L)

[Hasil Polling] Hernanes : Player Of The Season 2010/2011

Minggu, 21 Agustus 2011 0 comments


Dalam beberapa waktu lalu, blog skilef-laziale mengadakan sebuah polling untuk kategori Player of the Season 2010/2011 yakni kategori pemain terbaik Lazio di musim 2010/2011, yang dilakukan oleh para pengunjung setia blog. Setelah kita menyaksikan perjalanan panjang di musim 2010/2011 lalu, maka berdasarkan polling dihasilkan nama baru sebagai pemain terbaik Lazio musim lalu, yakni gelandang asal Brazil, Anderson Hernanes.

Hernanes


Hernanes adalah pemain yang baru didatangkan pada awal musim 2010/2011 dan berhasil membawa Lazio finish diururtan 5 klasemen akhir Serie A musim 2010/2011. Pemain yang dijuluki "Il Profeta" oleh para Laziale ini memberikan kontribusi luar biasa bagi tim. Hernanes yang di-plot sebagai playmaker dalam formasi yang diarsiteki oleh Edy Reja, mencetak 12 gol dan 5 assist untuk Lazio dalam 36 penampilan.


Anderson Hernanes
Player of the Season 2010/2011


 Suara yang mendukung Hernanes sebagai Player of the Season 2010/2012 mencapai 62.4% dari total 242 suara, mengalahkan kandidat lainnya yakni Mauro Zarate (14.88% ) dan Fernando Muslera (6.61%) yang masing-masing menduduki peringkat 2 dan 3.
Terima kasih atas partisipasinya untuk seluruh pengunjung setia skilef-laziale, mari kita dukung terus klub kesayangan kita ini dalam memasuki musim baru 2011/2012.

And who's the next will became Player of the Season 2011/2012? We'll see... FORZA LAZIO!

[UEFA Europe League] 1st Leg : SS Lazio vs FK Rabotnicki (6 - 0)

Jumat, 19 Agustus 2011 0 comments

Pertandingan perdana Lazio dalam kompetisi Eropa dalam gelaran UEFA Europe League 2011/2012. Lazio menjamu tim asal Makedonia, FK Rabotnicki dalam Leg pertama Play-offs Round UEL. Lazio berhasil menunjukkan kelasnya sebagai salah satu tim yang disegani di benua biru Eropa, setelah membekuk Robotnicki 6 gol tanpa balas. Duet duo striker anyar Lazio, Cissè - Klose, memberikan sentuhan baru bagi Lazio.


SS LAZIO VS FK RABOTNICKI : 6 - 0

Klose - Lazio vs Rabotnicki

SS Lazio (4-2-3-1):
Marchetti; Scaloni, Biava, Dias, Radu; Brocchi (63' Matuzalem), Ledesma; Mauri (72' Lulic), Hernanes, Cissè (84' Rocchi); Klose.

Cadangan : Bizzarri, Diakitè, Cana, Kozak.

Allenatore : Edy Reja.


FK Rabotnicki (4-3-1-2):
Dimitrievski; Todorovski, Velkoski, Manevski (84' Petkovski), Vujcic; Velkovski, Micevski (43' Nastevski), Petrovic; Muarem (77' Gligorov); Najdoski, Lazarevski.

Cadangan : Shishkovski, Trajkovski, Skenderovic, Avramovski.

Allenatore : Goran Petreski.


SS Lazio vs FK Rabotnicki : 6 - 0


Pencetak Gol : 20' Hernanes, 39' Mauri, 52' , 65' Cissè, 87' Rocchi, 90' Klose (L)

Kartu Kuning : Najdoski, Petrovic, Velkovski (R)

Man of the match : Miroslav Klose (L)

Pre-Season Friendly : SS Lazio vs Real Sociedad (2 - 0)

Sabtu, 13 Agustus 2011 0 comments

[12/8] Lazio melakoni pertandingan persahabatan pra-musim 2011/2012 melawan klub La Liga Spanyol, Real Sociedad. Pertandingan ini dilangsungkan setelah melakukan presentasi pemain di depan ribuan Laziale di Stadion Olimpico, Roma. Lazio berhasil memberikan kemenangan pada laga uji coba ini setelah membekuk Real Sociedad dengan skor 2 - 0.


Kozak - SS Lazio vs Real Sociedad


S.S. LAZIO VS REAL SOCIEDAD : 2 - 0 

Babak Pertama
Lazio (4-2-3-1) :
Marchetti; Scaloni, Biava, Dias, Garrido; Ledesma, Brocchi; Mauri, Hernanes, Rocchi; Cissè.

Babak Kedua
Lazio (4-2-3-1) :
Bizzarri; Zauri, Biava (60' Diakite), Dias (75' Stendardo), Garrido; Matuzalem, Brocchi; Mauri (60' Sculli), Hernanes, Zarate; Kozak.

SS Lazio vs Real Sociedad : 2 - 0

 
Pencetak Gol : 3' Cissè, 80' Sculli (L).

[Galeri Foto] OFFICIAL Presentasi SS Lazio 2011/2012 di Olimpico

0 comments

Musim baru 2011/2012 segera dimulai! Persiapan yang telah dilakukan dalam masa peralihan musim mencapai puncaknya. SS Lazio akan memulai kembali perjalanan baru sepanjang musim 2011/2012. Di depan publik Stadio Olimpico, Roma, sejumlah Official Team SS Lazio melakukan presentasi dalam rangka menghadapi musim baru yang akan segera bergulir.


SS Lazio 2011/2012 - Olimpico

Berikut adalah beberapa foto - foto ekslusif saat Lazio melakukan presentasi pemain musim 2011/2012 di Stadion Olimpico, Roma, yang disajikan khusus bagi para pengunjung setia skilef-laziale.










Pre-Season Friendly : SS Lazio vs Aris Thessaloniki (2 - 0)

Senin, 08 Agustus 2011 2 comments

SS LAZIO VS ARIS THESSALONIKI : 2 - 0

Cissè - Lazio vs Aris Thessaloniki


Lazio (4-2-3-1):  
Bizzarri; Zauri, Diakitè, Dias, Garrido; Cana, Ledesma; Lulic (74' Foggia), Mauri, Cissè (82' Kozak); Rocchi (74' Del Nero).

Aris Thessaloniki (4-3-1-2): 

Sifakis; Michel, Lazaridis, Papazacharias (54' Kotsonis), Vangjeli; Toja, Faty, Neto; Kapetanos; Castillo, Soltan

____________________

Lazio vs Aris Thessaloniki : 2 - 0


Pencetak Gol : 22' Rocchi, 33' Cissè (L).

Pre-Season Friendly : Lazio vs Universitatea Cluj (4 - 1)

0 comments

SS LAZIO VS UNIVERSITATEA CLUJ : 4 - 1

Klose - Lazio vs U Cluj


Lazio (4-2-3-1): 
Marchetti; Scaloni (71' Cavanda), Stendardo, Biava, Radu; Matuzalem, Brocchi; Sculli (71' Foggia), Hernanes, Zarate (71' Del Nero); Klose (71' Kozak). 

Allenatore : Edy Reja

Universitatea Cluj (4-3-3): Papa Marris; Achim, Szukala, Pelè, Mendy; Menassel, Bostina, Pacurar; Cojochnean, Niculescu, Cristea.

Allenatore : Badea

_________________________


Lazio vs U Cluj : 4 - 1


Pencetak Gol : 39' Hernanes (pen.), 56' Klose , 61' Brocchi , 74' Del Nero (L); 84' Cojochnean (U).

UEFA Europe League Play-offs Round : SS Lazio vs FK Rabotnicki

Minggu, 07 Agustus 2011 0 comments

Play-offs Round UEFA Europa League 2011/2012 akan segera dimulai. Drawing yang dilakukan oleh pihak penyelenggara telah dilakukan pada tanggal 4 Agustus lalu. Dari hasil drawing tersebut Lazio akan berhadapan dengan tim asal Makedonia yakni FK Rabotnicki.


SS Lazio - UEFA Europa League

 
FK Rabotnicki adalah klub divisi utama Liga Makedonia. Musim lalu, tim ini menempati peringkat 4 di Liga. Rabotnicki menghadapi Lazio setelah sebelumnya mengalahkan Anorthosis Famagusta FC.

Jadwal Lazio vs Rabotnicki akan digelar pada tanggal 18 Agustus pada leg pertama di Stadion Olimpico dan leg kedua di kandang Rabotnicki tanggal 25 Agustus mendatang. Mari kita dukung Lazio untuk berlaga di kompetisi UEFA Europa League 2011/2012.

Forza Lazio!

Pre-Season Friendly : Villareal vs Lazio (3 - 1)

Kamis, 04 Agustus 2011 0 comments

Lazio menghadapi Villarreal dalam gelaran "12th Trophy de la Ceramica". Ajang ini adalah sebuah pertandingan persahabatan rutin yang diadakan oleh klub asal Spanyol, Villarreal, yang bermarkas di El Madrigal tersebut setiap musimnya menjelang pergelaran musim baru. Laga ini juga merupakan laga pra musim yang dilakukan oleh kedua tim untuk menghadapi musim baru nanti.


VILLARREAL VS LAZIO  : 3 - 1

Hernanes - Villarreal vs Lazio

 
Villareal (4-4-2):
Diego Lopez (46' Cesar); Mario,Zapata, Musacchio, Joan Oriol; Cani (61' Wakaso), Borja Valero (61' Marchena), Bruno, Senna; Ruben (46' Nilmar), Rossi (79' Gerard).
 
Cadangan : Gonzalo.
 
Allenatore : Garrido


Lazio (4-3-1-2):
Marchetti; Scaloni, Biava, Dias, Radu; Mauri (70' Cavanda), Ledesma (79' Del Nero), Matuzalem; Hernanes; Cissè, Klose (79' Floccari).
 
Cadangan : Berardi, Crescenzi, Fagioli, Onazi.
 
Allenatore : E. Reja

______________________

 
Villareal vs Lazio : 3 - 1


Goal Score : 14' Rossi, 20' Cani, 75' Wakaso (V); 46' Cissè (L).

Pre-Season Friendly : Lazio vs Reggina (2 - 1)

0 comments

LAZIO VS REGGINA : 2 - 1
 
Sculli - Lazio vs Reggina


Lazio (4-4-2):
Bizzarri; Zauri, Diakitè, Stendardo, Garrido; Foggia (46' Adeleke), Cana, Brocchi, Sculli (64' Ceccarelli); Rocchi (74' Kozak), Zarate.

Cadangan : Scarfagna, Stankevicius, Capua, Rozzi
 
Allenatore : G. Lopez

_____________________
 
Reggina (3-5-2):
Puggioni (78' Kovacsik); Adejo, Rizzato, Viola N. (59' Rizzo); Giosa (63' Carroccio), Cosenza, Viola A. (59' Ruggeri), Colombo (40' De Rose), Campagnacci (78' Khoris); Castiglia (59' Tedesco), Bonazzoli (74' Bombagli).
 
Cadangan : Barillà, Marino
 
Allenatore : Breda

_____________________

Goal Score : 17' Diakitè, 29' Rocchi (L); 34' Campagnacci (R)





 
Skilef-Laziale © 2011 | Designed by Bingo Cash, in collaboration with Modern Warfare 3, VPS Hosting and Compare Web Hosting